Ibadah 10 Menit di Pagi Hari yang Setara 24 Jam Perlindungan & Jaminan Allah

Rim bertanya tentang hadis: “Barang siapa shalat dua rakaat di awal siang, niscaya itu akan mencukupinya.” Apakah hadis ini sahih? Ya, hadis ini sahih. Ada juga riwayat dengan redaksi serupa dari Nabi ‘alaihis shalatu wassalam bahwa Allah Ta’ala berfirman: “Wahai anak Adam, shalatlah empat rakaat di awal siang, niscaya Aku akan mencukupimu hingga akhir siang …

Baca selengkapnya…Ibadah 10 Menit di Pagi Hari yang Setara 24 Jam Perlindungan & Jaminan Allah

3 Pilar Utama Meraih Ilmu yang Sering Diabaikan Simpel tapi Dahsyat! – Syaikh Shalih al-Ushaimi #nasehatulama

Saudara-saudara, saya ingin mengingatkan tentang prinsip utama dalam menuntut ilmu. Sesungguhnya pokok ilmu itu berkaitan dengan memberi perhatian terhadap tiga perkara: Pertama: lafaz yang harus dihafal. Kedua: makna yang harus dipahami. Ketiga: konsekuensi yang harus diperhatikan dan diamalkan. Maka ilmu dapat diperoleh dengan tiga hal besar. Pertama: hafalan, dan yang berkaitan dengan hafalan adalah bangunan …

Baca selengkapnya…3 Pilar Utama Meraih Ilmu yang Sering Diabaikan Simpel tapi Dahsyat! – Syaikh Shalih al-Ushaimi #nasehatulama

Berdoa Setelah Shalat Fardhu: Sunnah Nabi yang Terlupakan Padahal Mustajab

Di antara sunnah yang sering diabaikan adalah berdoa setelah Shalat Fardhu. Hal ini ditegaskan oleh Imam Asy-Syafi’i, dan menjadi pendapat keempat mazhab. Karena berdoa setelah Shalat Fardhu termasuk salah satu momen dikabulkannya doa. Maka, waktu seperti ini sebaiknya benar-benar dimanfaatkan untuk berdoa. Tanpa mengangkat kedua tangan, karena tidak ada riwayat yang sahih yang menyebutkan berdoa …

Baca selengkapnya…Berdoa Setelah Shalat Fardhu: Sunnah Nabi yang Terlupakan Padahal Mustajab

Banyak yang Salah! Beginilah Cara Berbakti Kepada Orang Tua yang Sudah Tiada

Abu Al-Hadi berkata bahwa kedua orang tuanya telah wafat, sudah cukup lama, dan ia belum pernah berziarah ke makam keduanya. Namun, dia tetap bersedekah atas nama keduanya. Apakah dia berdosa? Tidak, dia tidak berdosa. Ia mengira bahwa berziarah ke makam kerabat yang telah meninggal itu wajib hukumnya. Pemahaman ini tidaklah benar. Tidak ada bedanya antara …

Baca selengkapnya…Banyak yang Salah! Beginilah Cara Berbakti Kepada Orang Tua yang Sudah Tiada

Kalau Hidupmu Masih di Zona Nyaman, Mungkin Kamu Belum Layak Jadi Orang Hebat!

Hikmah-hikmah dari Abu Thayyib Al-Mutanabbi. Ia berkata, “Kalau bukan karena kesulitan, niscaya semua manusia menjadi pemimpin.” “Kedermawanan dapat membuat seseorang jatuh miskin, dan keberanian dapat membunuh.” “Kalau bukan karena kesulitan…” — ini adalah pembahasan Al-Mutanabbi tentang urusan duniawi. Ia berkata bahwa urusan dunia pasti mengandung kesulitan. Urusan-urusan besar dan segala kemuliaan, pasti disertai dengan kesulitan …

Baca selengkapnya…Kalau Hidupmu Masih di Zona Nyaman, Mungkin Kamu Belum Layak Jadi Orang Hebat!

4 Kriteria Haji Yang Mabrur: Cek di Sini Apakah Haji Anda Mabrur? – Syaikh Sulaiman Ar-Ruhaili

Haji yang mabrur, hakikatnya adalah: (1) Dikerjakan sesuai dengan sunnah. (2) Seluruh rangkaian ibadahnya adalah ketaatan. (3) Tidak mengandung kemaksiatan. (4) Jika pun terjadi kemaksiatan, segera diikuti dengan tobat. Inilah haji mabrur. Dikerjakan sesuai dengan sunnah. Seluruhnya berisi ketaatan. Orang yang berhaji tidak bermaksiat kepada Allah —baik itu yang berupa larangan-larangan khusus dalam haji atau …

Baca selengkapnya…4 Kriteria Haji Yang Mabrur: Cek di Sini Apakah Haji Anda Mabrur? – Syaikh Sulaiman Ar-Ruhaili